Pendarahan bisa menjadi gejala kanker serviks atau vagina.
2. Penurunan Berat Badan yang Tak Dapat Dijelaskan
Jika Kawan Puan menurunkan berat badan dengan berolahraga dan membuat pilihan makanan yang lebih sehat sebenarnya dapat membantu mengurangi risiko kanker.
Tetapi jika Kawan Puan tiba-tiba kehilangan lebih dari 10 kilogram tanpa mengubah pola makan atau kebiasaan berolahraga, segera konsultasi ke dokter.
3. Keputihan Berwarna Merah
Keputihan berdarah, gelap atau berbau biasanya merupakan tanda infeksi.
Namun terkadang, hal itu merupakan tanda peringatan kanker serviks, vagina, atau endometrium.
4. Kelelahan Terus Menerus
Melakukan banyak kegiatan memang membuat lelah, tapi istirahat secukupnya dapat menyembuhkan keletihan Kawan Puan.
Baca Juga: Jalani Pengobatan Kanker Payudara, Nunung Rela Jual Barang untuk Biaya