5 Rekomendasi Cafe Instagramable Dekat ICE BSD, Lokasi Konser Westlife

Anna Maria Anggita - Kamis, 9 Februari 2023
Rekomendasi cafe dekat ICE BSD yang jadi lokasi konser Westlife
Rekomendasi cafe dekat ICE BSD yang jadi lokasi konser Westlife Edwin Tan
 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Tamper “Coffee & Eatery” (@tampercoffeejkt)

 Kalau Kawan Puan suka berada di tempat yang minimalis, maka direkomendasikan mampir ke Tamper Coffee BSD, cocok untuk nongkrong maupun bekerja.

Berlokasi di The Breeze BSD, Blok IU-11, Green Office Park BSD City, Serpong, Tangerang, Temper Coffee buka setiap hari pukul 08.00-22.00 WIB.

Menu yang ditawarkan harganya berkisar Rp18 ribu sampai Rp75ribuan.

Rekomendasi menu yang patut dijajal antara lain Es Kopi Susu Mahal, Asin Gurih Ice Coffee, Ginger Aren Honey, Garlic Chicky Pan, Crispy Fish Burger, dan Chicken Geprek Bowl.

4. Tumbler Coffee

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Tumbler Coffee (@tumbler.coffee)

 Kalau Kawan Puan mau ke kedai kopi yang lokasinya benar-benar dekat dari ICE BSD maka mampirlah ke Tumbler Coffee. Kafe ini buka setiap hari pukul 07.00-19.00 WIB.

Lokasi Tumbler Coffee ada di ruko ICE BSD B3, jadi untuk ke ICE BSD cukup jalan kaki selama 15 menit saja.

Menu Tumbler Coffee ini sangat terjangkau karena mulai Rp10 ribuan, rekomendasinya antara lain Cappucino, Long Black, dan True Brew Robusta.

5. Time Off Coffee

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Coffee and Snacks (@timeoffcoffee)

 Time Off Coffee juga cocok banget dikunjungi sebelum Kawan Puan ke ICE BSD untuk nonton konser.

Time Off Coffee yang berlokasi di Ruko Piazza the Mozia E7/5, BSD City ini buka pukul 07.00-21.00 WIB.

Dengan membawa Rp20 ribuan Kawan Puan bisa menjajal berbagai menu menarik.

Adapun rekomendasi yang bisa dicoba antara lain Americano, Lotus Biscoff Latte, Almond, Latte, Taro, hingga Lemon Tea.

Sedangkan untuk makanan, kamu bisa menjajal Soto Mie Daging, Nasi Goreng Kambing, Singkong, Otak-Otak, hingga Cireng Sambal Rujak.

Itu dia lima rekomendasi cafe dekat ICE BSD. Kawan Puan mau mampir yang mana, nih?

Baca Juga: 7 Daftar Menu Mie Gacoan Ini Sudah Ganti Nama, Tak Ada Lagi Mie Setan

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru