5 Cara Mudah Menghilangkan Kulit Mati di Kaki, Bisa Pakai Cuka

Anna Maria Anggita - Rabu, 15 Februari 2023
Cara mudah menghilangkan kulit mati di kaki
Cara mudah menghilangkan kulit mati di kaki golfcphoto

Sebagai catatan, jangan gunakan batu apung apabila kaki luka atau nyeri.

2.Lilin Parafin

Lilin parafin yang biasanya digunakan untuk perawatan pedikur di salon ini juga aman untuk kulit.

Selama perawatan menggunakan lilin parafin, Kawan Puan akan mencelupkan kaki ke dalam lilin beberapa kali hingga berlapis.

Setelah itu bungkus kaki dengan menggunakan plastik, ketika lilin sudah mengeras maka bisa dilepaskan, secara bersamaan kulit mati terangkat, nantinya kaki akan terasa lembut

3. Lulur Kaki

Lulur menjadi bahan yang paling mudah ditemukan, biasanya ada di apotek hingga pusat perbelanjaan.

Carilah lulur dengan butiran yang  mampu menghilangkan kulit mati.

Baca Juga: Sering Diabaikan, Padahal Pijat Kaki Punya Banyak Manfaat Ini

Sumber: Healthline
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat