4 Tips Thrifting yang Sedang Viral di TikTok agar Tidak Rugi

Anna Maria Anggita - Sabtu, 18 Februari 2023
Tips thrifting seperti yang viral di TikTok
Tips thrifting seperti yang viral di TikTok triocean

Akan tetapi, saat kamu menemukan barang dengan tag branded, bahkan mungkin harganya masih mahal, maka perhatikan baik-baik ya.

Langkah ini penting agar kamu tidak membeli barang yang palsu alias KW.

Jadi meskipun kamu beli barang bekas branded, pastikan perhatikan setiap detailnya ya. Pilihlah yang original.

4. Cari Tahu Harganya

Kawan Puan, sebelum kamu mulai thrifting, coba cari tahu terlebih dahulu harga barang yang beredar di pasaran.

Jangan sampai tertipu dengan harga barang yang tinggi.

Selain itu, pastikan juga kamu harus bisa menawar ya.

Apalagi jika ada noda atau kerusakan, maka kamu bisa lebih menawar harganya lebih rendah lagi.

Nah, Kawan Puan itu dia empat tips thrifting yang viral di TikTok.

Semoga cara di atas bisa membantumu dalam berbelanja ya!

Baca Juga: 5 Rekomendasi Crop Cardigan yang Viral di TikTok, Mulai Rp300 Ribuan

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya