Misalnya saja minyak alami yang mengandung antioksidan alami dan berbagai senyawa untuk membantu mengurangi jaringan parut juga penyembuhan luka.
Berikut ini rekomendasi minyak untuk mengurangi bekas luka bopeng:
- Cocoa butter
- Shea butter
- Minyak jojoba
- Minyak biji rami
- Minyak biji rosehip
- Minyak zaitun.
Selain itu, Kawan Puan juga bisa mencoba minyak esensial lavender karena punya sifat anti-bakteri dan anti-peradangan.
Sebelum menggunakan minyak tersebut di bopeng, coba oleskan sedikit di area kulit untuk menguji apakah ada alergi atau tidak.
Baca Juga: Skincare Viral di TikTok: 5 Rahasia Merawat Kulit Bopeng Kembali Mulus
(*)