Berikut sejumlah keuntungan mengikuti pelatihan offline Kartu Prakerja jika dibandingkan dengan webinar online seperti dikutip dari Prakerja.go.id!
1. Pengalaman Belajar Lebih Lengkap
Pertama, kamu akan mendapatkan pengalaman belajar yang lebih lengkap saat mengikuti pelatihan offline.
Pasalnya, kamu bisa melakukan praktik langsung menggunakan peralatan yang disediakan.
Dengan adanya alat peraga dan segala macamnya, kamu bisa praktik sendiri sehingga lebih memahami materi.
2. Dapat Berinteraksi dengan Peserta Lain
3. Punya Banyak Manfaat bagi Pelaku UMKM Indonesia, Apa Itu NIB?
Pandemi membawa banyak perubahan di sektor ekonomi Indonesia.
Baca Juga: UMKM Wajib Catat, Begini Cara Mengirim Paket Besar dengan Aman
Salah satunya adalah meningkatnya pelaku usaha yang mencoba peruntungannya di dunia bisnis.
Meski terbilang Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM), nyatanya aktivitas ini membantu meningkatkan perekonomian negara.
Tak hanya itu, UMKM juga turut membuka lapangan pekerjaan yang banyak dibutuhkan masyarakat.
Sayangnya, meningkatnya aktivitas UMKM tidak diimbangi dengan kemudahan perizinan berusaha.
Karena itu pemerintah akhirnya membuat sistem baru bernama Online Single Submission (OSS) untuk memudahkan para pelaku UMKM.
OSS bisa digunakan para pelaku usaha mengurus perizinan secara online untuk kemudian mendapatkan NIB.
Bagi yang belum tahu, NIB adalah Nomor Induk Berusaha, yakni identitas pelaku usaha yang diterbitkan oleh Lembaga OSS (dalam hal ini adalah BKPM) setelah pelaku usaha melakukan pendaftaran melalui OSS (Online Single Submission)
Sayangnya, beragam manfaat yang diberikan sistem OSS dengan memiliki NIB ini belum banyak diketahui pelaku UMKM khususnya perempuan.
Baca Juga: Gaet Ariel NOAH, Gojek Lakukan Ini untuk Dorong UMKM Jadi Pahlawan Ekonomi
(*)