Manfaat Daun Sirih untuk Kulit, Mencerahkan hingga Mengurangi Gatal

Anna Maria Anggita - Minggu, 12 Maret 2023
Manfaat daun sirih untuk kulit, bisa mencerahkan hingga mengurangi gatal.
Manfaat daun sirih untuk kulit, bisa mencerahkan hingga mengurangi gatal. Surasak Tesngamthuan

4. Mengurangi Rasa Gatal

Salah satu manfaat utama daun sirih untuk kulit adalah mengurangi rasa gatal dan nyeri.

Di mana sifat antibakteri daun sirih membunuh bakteri penyebab gatal dan infeksi.

Oleh karena itu, daun sirih juga bisa digunakan untuk mengatasi jerawat.

Menggunakan daun sirih pada kulit dua kali seminggu akan menghentikan masalah jerawat, lho.

Ada berbagai perawatan kulit yang mengandung daun sirih, contohnya adalah:

- Pasta maupun masker

- Sabun cuci wajah

- Berendam di air daun sirih.

Ternyata, ada banyak manfaat daun sirih untuk kulit, ya. Apakah Kawan Puan tertarik mencoba perawatan kulit pakai daun sirih?

 Baca Juga: Manfaat Daun Sirih untuk Wajah, Mengecilkan Pori hingga Menyembuhkan Jerawat

(*)

Sumber: Only My Health
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Implementrasi Kurang Efektif, Wapres Gibran Minta Sistem Zonasi PPDB Dihapus