BERITA TERPOPULER LADY BOSS: Beasiswa S1 UMM hingga Cek Legalitas Pinjol

Linda Fitria - Minggu, 12 Maret 2023
Ilustrasi beasiswa
Ilustrasi beasiswa baona

Akan sulit dan butuh waktu jika meminjam uang di lembaga keuangan seperti bank. Terlebih jumlah minimalnya ditentukan.

Sedangkan untuk pinjol, siapa saja dibebaskan meminjam berapa pun sesuai kebutuhan dan dapat memilih tenornya.

Seiring dengan banyaknya layanan pinjol, tak heran jika banyak pula layanan yang ilegal.

Meski menurut survei PARAPUAN sebagian perempuan sudah mengecek legalitas pinjol sebelum menggunakan, namun ada 22 persen yang tidak pernah memeriksanya.

Nah, untuk meminimalkan risiko terjerat pinjol ilegal, ada baiknya kamu melakukan pengecekan.

Mengutip Kontan.co.id, berikut beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mengecek legalitas pinjol!

Baca selengkapnya

3. 5 Tips Jualan Online Makin Laris dan Cuan selama Bulan Ramadan 2023

Ramadan 2023 jadi momen tepat bagi Kawan Puan untuk meningkatkan keuntungan penjualan dari bisnis online.

Baca Juga: 4 Tips Jualan Online agar UMKM Untung Maksimal di Bulan Ramadan 2023

Pasalnya, Ramadan 2023 diprediksi jadi momen belanja masyarakat Indonesia seiring dengan pembatasan aktivitas yang sudah tidak ada karena pandemi mereda.

Ramadan 2023 diperkirakan jadi saat-saat masyarakat Indonesia akan melakukan mudik dan melakukan pembelian segala macam kebutuhan Lebaran.

Kawan Puan yang punya bisnis online, ini adalah saat tepat untukmu memanfaatkan momen demi keuntungan yang lebih tinggi.

PARAPUAN punya tips jualan online saat Ramadan akan makin laris dan cuan.

Melansir siaran pers Tokopedia yang diterima oleh PARAPUAN, berikut tips jualan online saat Ramadan!

1. Produk Laris untuk Ide Bisnis Ramadan

"Melakukan riset untuk melihat produk yang paling diminati masyarakat, khususnya selama bulan puasa, sangat penting dilakukan oleh pelaku usaha," ucap Nuraini Razak, Direktur Corporate Affairs Tokopedia.

Kawan Puan pemilik usaha online perlu mencari tahu produk-produk apa yang akan laris dibeli oleh masyarakat saat Ramadan 2023.

Baca selengkapnya

Baca Juga: Ide Bisnis Jelang Hari Valentine, Raup Cuan di Perayaan Kasih Sayang

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Wamen PPPA Veronica Tan: Mendidik Guru Berarti Membangun Generasi yang Lebih Baik