Sementara ejakulasi di bawah tiga menit termasuk kategori berat.
"Tiga sampai lima meniti itu sudah ringan ya, di bawah tiga menit itu sudah termasuk berat," kata Dokter Boyke dikutip dari YouTube Tonight Show.
Perawatan Ejakulasi Dini
Lebih lanjut, ada serangkaian perawatan yang perlu dilakukan seseorang dengan masalah seksual ejakulasi dini seperti:
- Resep obat untuk menunda ejakulasi dini.
- Terapi degan berbagai metode untuk mengendalikan tubuh dan perasaan.
- Melakukan konseling dengan ahli untuk mengatasi kondisi emosional atau psikologis.
- Rekomendasi penggunaan kondom saat melakukan hubungan intim.
Kawan Puan, itu tadi berbagai hal terkait ejakulasi dini yang mungkin dialami suami.
Mulai dari gejala hingga tahap penyembuhannya.
Segera konsultasikan ke dokter untuk mendapatkan perawatan lebih lanjut ya!
Baca Juga: Untuk Raih Orgasme, Ahli Sebut Penting untuk Perempuan Mengenali Dirinya Dulu
(*)