Begini Tren Baju Lebaran 2023, Perhatikan Warna dan Motifnya

Anna Maria Anggita - Kamis, 23 Maret 2023
Tren baju Lebaran 2023
Tren baju Lebaran 2023 Rifka Hayati

Mulai dari pink pastel, biru pastel, lilac, toska, hingga earth tones seperti krem, merah bata dan cokelat.  

Berbagai warna tersebut akan membuat tampilan Kawan Puan jadi anggun dan elegan.

Motif Baju Lebaran

Selain warna, Kawan Puan juga harus memperhatikan motif baju Lebaran yang akan dipakai.

Ada beberapa motif yang jadi tren Lebaran 2023, seperti floral, renda, brokat, hingga bordiran 3D.

Rekomendasi baju Lebaran dari Vanilla Hijab yang bisa dibeli sejak bulan Ramadan 2023
Rekomendasi baju Lebaran dari Vanilla Hijab yang bisa dibeli sejak bulan Ramadan 2023 Vanilla Hijab

Menggunakan motif tersebut akan membuat tampilan Kawan Puan jadi terkesan mewah.

Perlu diketahui, kalau warna dan motif tersebut cocok untuk semua warna kulit loh, jadi jangan ragu untuk dipakai ya.

Sebagai catatan, alangkah baiknya untuk tidak menggunakan aksesoris yang berlebihan supaya tampilanmu tak terkesan tua. 

Baca Juga: Ini Deretan Desainer yang Rilis Koleksi Idulfitri 2023, Cocok Jadi Baju Lebaran

Sumber: Stylo
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Ada Budi Pekerti, Ini 3 Film Indonesia Populer yang Bertema Guru