5 Tips Merawat Bibir Kering saat Puasa, Jangan Dijilati Lagi!

Anna Maria Anggita - Minggu, 26 Maret 2023
Tips merawat bibir kering saat puasa
Tips merawat bibir kering saat puasa Tetiana Mandziuk

Lip balm mampu melembutkan kulit kering secara instan dan memberikan kilau alami yang juga menutrisi bibir.

4. Pakai Lip Mask

Selanjutnya gunakan lip mask yang dikemas dengan asam hialuronat, shea butter, dan vitamin E.

Cara menggunakannya sangat mudah, letakkan lip mask ke bibir selama 10 menit saja.

Kemudian, lepaskan lip mask dan biarkan serum yang tersisa terserap ke dalam kulit agar bibir jadi lebih halus.

5. Berhenti Menjilati Bibir

Tanpa sadar, kita cenderung menjilat bibir untuk menghilangkan kekeringan.

Tahukah kamu kalau ternyata cara tersebut justru bikin bibir lebih kering?

Pasalnya, air liur mengandung asam yang dapat mengiritasi bibir.

Di samping itu, menjilati bibir terus-menerus juga dapat menghilangkan minyak alami di kulit.

Sebagai gantinya, gunakanlah lip balm untuk menutrisi dan menenangkan bibir kering.

Baca Juga: Yuk Coba 4 Tips Membuat Lip Gloss Sendiri di Rumah, Mudah Banget!

(*)

Sumber: Arab News
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat