4. ITC Mangga Dua
View this post on Instagram
Rekomendasi tempat belanja berikutnya yakni ITC Mangga Dua yang menyediakan berbagai model pakaian berbeda dibanding pusat perbelanjaan lain.
Tak hanya konveksi lokal, di sini Kawan Puan bisa menemukan banyak barang dari konveksi luar negeri.
Oleh sebab model dan kualitas barang cenderung berbeda, yang pada akhirnya berpengaruh pada harganya juga.
Kamu bisa mengunjungi ITC Mangga Dua yang buka setiap hari mulai pukul 10.00-18.00 WIB.
5. ITC Cempaka Mas
View this post on Instagram
ITC Cempaka Mas yang buka dari 10.00-20.00 jadi pusat perbelanjaan yang terkenal sangat luasa dan lengkap.
Kawan Puan bisa menemukan berbagai barang di sini, mulai pakaian, handphone, hingga peralatan komputer.
Barang-barang di ITC Cempaka Mas juga bisa kamu tawar juga lo.
Itu dia lima tempat untuk belanja baju Lebaran 2023 selain Tanah Abang, jadi mau mampir ke mana?
Baca Juga: Nyaman di Hari Raya, Ini Rekomendasi Baju Lebaran untuk Dewasa hingga Anak-Anak
(*)