Praktisi Kuliner Ungkap Tips Jadi Food Vlogger, Wajib Banyak Baca

Anna Maria Anggita - Jumat, 7 April 2023
Tips jadi food vlogger.
Tips jadi food vlogger. whitebalance.oatt

Kondisi Food Vlogger Masa Kini

Kevindra pun juga memaparkan mengenai kondisi food vlogger sekarang ini yang menurutnya selalu self centered.

"Kebanyakan food vlogger ini mereka tidak memperkaya diri mereka dengan hal-hal lain. Jadi pendapatnya selalu self centered," ujarnya.

Oleh sebab itu, untuk menjadi seorang food vlogger sebaiknya menambah dan memperkaya ilmu dahulu.

"Tapi kalau mereka mau memperkaya knowledge-nya pasti akan lebih kaya konten yang disampaikan. Empathical itu juga penting" saran Kevindra.

Ia juga menjelaskan kalau food vlogger termasuk praktisi kuliner lainnya itu juga masuk dalam ekosistem kuliner.

"Kalau teman-teman di restoran adalah food producen, kita yang tugasnya mempromosikan dan mengkritisi makanan secara objektif," pungkasnya.

Kevindra pun menyatakan apabila ekosistem kuliner berjalanan dengan baik, maka hasilnya pun akan bagus.

Baca Juga: Lemas Setelah Makan? Bisa Jadi Kamu Food Coma, Ini Maksudnya

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat