Begini 3 Tips Membungkus Lumpia Khas Semarang, Hasilnya Rapi

Anna Maria Anggita - Sabtu, 15 April 2023
Tips membungkus lumpia khas Semarang agar hasilnya rapi
Tips membungkus lumpia khas Semarang agar hasilnya rapi MielPhotos2008

Setelah itu, beri isian satu sendok makan atau sesuai selera ke kulit lumpia yang sudah disiapkan tadi.

2. Melipat Kulit Lumpia

Pastikan saat meletakkan isian jangan terlalu di tengah kulit agar nantinya lebih mudah dilipat.

Awalnya, kamu bisa melipat kedua sisi kanan dan kiri lumpia.

Setelah itu baru gulung atau lipat lumpia sesuai selera.

3. Rekatkan Pakai Putih Telur

Supaya lumpia tertutup dengan rapat, Kawan Puan bisa merekatkan kulitnya menggunakan putih telur.

Apabila lumpia sudah benar-benar merekat, kamu bisa menggorengnya sampai matang.

Itu dia tips membungkus kulit lumpia agar rapi, mudah ya ternyata.

Baca Juga: Tips Memilih Makanan untuk Hampers Lebaran, Jangan Pilih yang Cepat Basi

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru