Ada Slime, Ini Rekomendasi Mainan Anak Harga Termurah di K-Mall iStyle

Arintha Widya - Minggu, 23 April 2023
ilustrasi rekomendasi mainan anak harga termurah di iStyle
ilustrasi rekomendasi mainan anak harga termurah di iStyle Freepik

- Sebagai imagination creation, yang berfungsi untuk merangsang imajinasi anak-anak dalam membuat bentuk-bentuk benda.

Baca Juga: 5 Jenis Mainan Timeless untuk Anak, Ada Lego hingga Kotak Susun

- Melatih konsentrasi bagi anak-anak agar dapat lebih fokus dalam belajar dan bermain.

- Fungsi visualisasi, sebagai alat untuk memvisualisasikan pikiran anak-anak ke dalam bentuk-bentuk benda dengan banyak warna.

- Untuk melatih kemampuan problem solving agar tidak mudah menyerah dan tekun dalam membentuk sesuatu.

- Sebagai alat bermain dan belajar untuk anak-anak dengan block kecil warna-warni.

3. Mama Step

Rekomendasi Mainan Anak Harga Termurah di K-Mall iStyle: Mama Step
Rekomendasi Mainan Anak Harga Termurah di K-Mall iStyle: Mama Step iStyle

Berikutnya ada sensory play Mama Step yang dijual di K-Mall iStyle dengan harga Rp720.000.

Mainan ini berbentuk boneka kelinci yang mempunyai sejumlah fitur.

Di bagian telinga terdapat pegangan, sehingga anak bisa memegangnya dan menggigit-gigit telinga boneka (saat fase oral).

Pada bagian wajah, jika disentuh akan berbunyi suara "bip-bip". Kemudian bagian perut juga dapat mengembang jika ditekan.

Mainan sensori ini membuat bayi belajar sensor visual dan audio dengan cara yang seru.

Nah, Kawan Puan mau menghadiahkan mainan seperti apa nih untuk si kecil?

Baca Juga: Keren, Perempuan Asal Yogyakarta Berdayakan Lulusan SLB Lewat Bisnis Mainan Anak

(*)

Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Ada Slime, Ini Rekomendasi Mainan Anak Harga Termurah di K-Mall iStyle