Selain itu ada alasan lain yang menyebabkan seseorang selingkuh.
Lantas, apa kaitan selingkuh dengan penyakit mental?
Selingkuh Termasuk Penyakit Mental
Melansir Kompas.com, selingkuh bisa jadi gejala gangguan kepribadian atau borderline personality disorder (BPD).
Jenis gangguan ini kemudian membuat penderitanya memiliki suasana hati, emosi, hubungan, dan perilaku yang berubah-ubah.
Kondisi ini kemudian membuat penderita melakukan perbuatan yang impulsif dan juga berisiko.
Meskipun belum banyak penelitian yang membuktikan kaitan antara BPD dan selingkuh, gejala yang ditunjukkan termasuk kecenderungan seseorang untuk selingkuh.
Berisiko Kencanduan Melakukan Hubungan Intim
Baca Juga: Kiat Menumbuhkan Rasa Percaya Diri Menurut Gina Sinaga, Apa Saja?