2. Pakai hingga Jerawat Sembuh
Kawan Puan usahakan kamu rutin menggunakan adapalene hingga benar-benar sembuh ya.
Jangan berhenti meskipun jerawat mulai hilang setelah beberapa saat memakai adapalene.
Pasalnya jika berhenti memakai adapalene terlalu cepat, maka jerawat bisa muncul kembali atau bahkan bertambah parah.
3. Dosis
Perlu diketahui kalau setiap orang punya kebutuhan yang berbeda saat memakai adapalene.
Oleh sebab itu, penting bagimu untuk mengikutip petunjuk di label atau perintah dokter.
Sebagai gambarannya, untuk adapalene topikal dengan bentuk gel aturannya yakni:
Baca Juga: Viral di TikTok, Benarkah Sunglasses dapat Mencegah Garis-Garis Halus?