Satu menit sebelum pembelian tiket dibuka, refresh situsnya karena siapa tahu jam kamu berbeda dengan panitia penyelenggara.
2. Pakai Lebih dari Satu Gadget
Bersama anaknya, Ade Kumala biasanya membuka situs penjualan tiket di lebih dari satu gadget, ada ponsel dan laptop.
Ini untuk berjaga-jaga kalau-kalau ponsel pribadimu gagal melakukan pembelian atau booking tiket.
Makanya saat war, libatkan teman atau anggota keluarga untuk membantumu berebut tiket.
3. Siapkan Rencana A, B, C Kategori Tiket
Jangan lupa siapkan pula rencana A, B, dan C kategori tiket. Misalnya kamu war untuk tiket kategori A, teman di kategori B, dll.
Dengan begitu kalau tiket kategori A gagal terbeli, kamu masih punya kesempatan membeli kategori lainnya.
4. Siapkan Data Diri
Baca Juga: Segini Harga Tiket Konser Dewa 19 A Night At The Orchestra di Solo