Siapin Uang Lebih, Segini Perbandingan Harga Tiket Konser TXT 2022 dan 2023

Rizka Rachmania - Senin, 15 Mei 2023
Perbandingan harga tiket konser TXT tahun 2023 dan 2023 di Jakarta.
Perbandingan harga tiket konser TXT tahun 2023 dan 2023 di Jakarta. Twitter @TXT_bighit

- CAT 1 (standing): Rp3.220.000

- CAT 2 (seating): Rp2.990.000

- CAT 3 (seating): Rp2.760.000

- CAT 4 (seating): Rp2.070.000

- CAT 5 (seating): Rp1.782.500

Perbandingan Tiket Konser TXT Tahun 2022 dan 2023

Jika dibandingkan, maka harga tiket konser TXT tahun 2023 untuk Act: Sweet Mirage yang dipromotori oleh iMe Indonesia memang ada kenaikan harga dari sebelumnya.

Harga tiket konser TXT tahun 2022 untuk Act: Lovesick dengan promotor Applewood termahal Rp3.000.000 sudah termasuk pajak, sedangkan tahun 2023 untuk Act Sweet Mirage Rp3.565.000 setelah pajak.

Kategori Act: Lovesick 2022 Act: Sweet Mirage 2023
VIP (standing) Rp3.000.000 Rp3.565.000
Blue (standing) / CAT 1 (standing) Rp2.500.000 Rp3.220.000
Pink (standing) / CAT 2 (seating) Rp1.500.000 Rp2.990.000
CAT 3 (seating)   Rp2.760.000
CAT 4 (seating)   Rp2.070.000
CAT 5 (seating)   Rp1.782.500

Kawan Puan yang mau nonton konser TXT tahun ini memang harus bersiap dengan bujet lebih karena ada kenaikan harga tiket.

Akan tetapi kenaikan harga tiket seperti ini sangat mungkin terjadi, terlebih konser dipromotori oleh promotor yang berbeda, untuk tahun yang berbeda.

Tiap promotor konser pasti punya pertimbangan masing-masing dalam menentukan harga tiket konser, termasuk untuk TXT Act: Sweet Mirage di Jakarta tahun 2023.

Apalagi jika mengingat lokasi tempat konser digelar berbeda, dari ICE BSD kini di Beach City International Stadium, Ancol. Kapasitas penonton dan harga sewa venue akan berpengaruh pada harga tiket.

Kawan Puan bisa membeli tiket konser TXT di Tiket.com, melalui tautan berikut ini.

Nah, apakah Kawan Puan akan nonton konser TXT tahun 2023 di Jakarta?

Baca Juga: Harga Tiket Konser TXT Act Sweet Mirage di Jakarta dan Jadwal Penjualan

(*)

Sumber: Instagram
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya