Meskipun tidak bisa disembuhkan, skizofrenia bisa dikontrol dengan pengobatan yang tepat dan rutin.
Skizofrenia ini berkaitan dengan psikosis, sejenis penyakit mental di mana seseorang tidak dapat membedakan apa yang nyata dengan apa yang mereka bayangkan.
Gejala Skizofrenia
Sementara mengutip dari laman Mayo Clinic, ada berbagai gejala yang dialami oleh pengidap skizofrenia.
Adapun gejala-gejala yang ditunjukkan yakni:
- Berkhayal.
- Berhalusinasi.
- Pemikiran yang tidak teratur.
Baca Juga: Hari Museum Internasional, Ini Manfaat Berkunjung ke Museum untuk Kesehatan Mental