BERITA TERPOPULER WELLNESS: Rekomendasi Olahraga yang Cocok untuk Lansia  hingga Manfaat Car Drifting seperti Wendy Walters

Maharani Kusuma Daruwati - Senin, 29 Mei 2023
Manfaat car drifting seperti dilakukan Wendy Walter
Manfaat car drifting seperti dilakukan Wendy Walter Instagram/wendywalters

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Wellness hari ini, Senin (29/5/2023).

Mulai dari rekomendasi olahraga yang cocok untuk lansia.

Manfaat car drifting seperti dilakukan Wendy Walters.

1. 4 Olahraga yang Cocok untuk Lansia, Sambut Hari Lanjut Usia Nasional

Lansia harus tetap berolahraga demi menjaga kesehatan tubuhnya.

Pasalnya lansia yang jarang bergerak rentan mengalami risiko kesehatan seperti mudah jatuh, obesitas, jantung, hingga kematian cepat.

Oleh karena itu, lansia disarankan untuk memilih jenis olahraga yang tepat agar bisa tetap nyaman dan aktif saat bergerak.

Menjelang Hari Lanjut Usia Nasional yang diperingati setiap 29 Mei, yuk, cari tahu olahraga yang cocok untuk lansia. Ada apa saja?

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Penderita Hipertensi Tak Dianjurkan Olahraga Berat, Ini Alasannya

2. Apa Itu Law of Attraction? Istilah Menarik yang Viral di TikTok

Law of attraction jadi istilah yang tengah viral di TikTok. Apakah Kawan Puan sudah mendengar istilah ini?

Berdasarkan video viral di TikTok dari akun @rizkaramelia, law of attraction dapat membantunya untuk mencapai keinginan.

"Cara yang aku pakai selama ini agar keinginan atau hajat aku tuh terkabul, yaitu menggunakan law of attraction teknik scripting yang nantinya tulisan tersebut aku bawa di jalur langit," ujar @rizkaramelia dalam video viral di TikTok miliknya.

Lantas apa itu law of attraction

Benarkah law of attraction bisa membantu kita mewujudkan impian yang selama ini ingin diwujudkan?

Law of attraction atau hukum tarik-menarik merupakan kemampuan kita untuk 'menarik' hal yang sangat diinginkan agar menjadi kenyataan.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Gejala Stres yang Sering Diabaikan, Begini Cara Mengatasinya

3. Manfaat Car Drifting, Dilakukan oleh Wendy Walters yang Viral di TikTok

Wendy Walters sedang viral di TikTok karena melakukan car drifting.

Berdasarkan video viral di TikTok dari akun @emang_gituorangnya, Wendy Walters dan Rachel Florencia sedang menjalani final WDC amateur.

Lantas apa itu car drifting yang viral di TikTok? Cari tahu juga manfaatnya bagi kesehatan.

Drifting adalah olahraga yang berfokus pada teknik mengemudi tertentu, umum digunakan dalam olahraga motor terkenal seperti balap reli dan speedway.

Jadi car drifting adalah tentang menggunakan oversteer untuk membuat kendaraan melaju ke samping melalui tikungan.

Car drifting juga dilakukan dalam kecepatan tinggi dan pengemudi harus tetap memegang kendali penuh atas mobilnya.

Perlu Kawan Puan ketahui kalau car drifting itu punya berbagai manfaat baik bagi kesehatan baik fisik maupun mental.

Berikut ini manfaat car drifting:

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Intip Teaser Film Seoul Vibe, Yoo Ah In Jadi Pengemudi dengan Kemampuan Drifting

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Kampanye Akbar, Paslon Frederick-Nanang: Kami Sedikit Bicara, Banyak Bekerja