5 Manfaat Kesehatan Rutin Minum Susu, Salah Satunya Menjaga Jantung

Saras Bening Sumunar - Rabu, 31 Mei 2023
Jelang Hari Susu Sedunia, ini manfaat kesehatan rutin minum susu.
Jelang Hari Susu Sedunia, ini manfaat kesehatan rutin minum susu. kazoka30

Baca Juga: Viral Ibu Berikan Susu Kental Manis ke Bayi, Ini Dampaknya bagi Kesehatan

Dengan begitu sistem kekebalan tubuh akan tetap terjaga dengan baik.

2. Meningkatkan Kesehatan Tulang

Kalsium dan vitamin D yang terkandung dalam susu mampu membangun dan menjaga kepadatan tulang yang sehat.

Minum susu secara teratur dapat mengurangi risiko osteoporosis dan penyakit tulang lainnya, terutama pada usia lanjut.

3. Menjaga Kesehatan Jantung

Siapa sangka minum susu secara rutin dapat membantu menjaga kesehatan jantung.

Mengonsumsi susu secara teratur dapat membantu menurunkan risiko penyakit kardiovaskular.

Kandungan asam lemak tak jenuh dalam susu seperti omega-3 dan omega-6 membantu menjaga kesehatan jantung dan mengurangi risiko penyakit jantung.



REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?