Pepaya muda yang telah dibumbui tadi bisa ditambahkan dengan udang kering, tomat, dan gula aren.
Masukkan pula kecap ikan dari air lemon atau perasan jeruk nipis.
Kemudian tumbuk berbagai bumbu tadi sampai kasar dan tercampur rata.
4. Koreksi Rasa
Kawan Puan bisa koreksi rasa salad pepaya yang sudah dibuat, dan kamu bisa menambahkan:
- Air jeruk
- Gula aren
- Cabai
Jika rasanya sudah pas, salad pun bisa disajikan dengan taburan kacang panjang yang ditumbuk kasar.
Baca Juga: 4 Tips Membuat Slim Toast Tunacado yang Viral di TikTok, Pakai Roti Ciabatta
(*)