Sambut Hari Media Sosial, Intip Profesi Social Media Specialist dan Perannya

Arintha Widya - Jumat, 9 Juni 2023
ilustrasi profesi social media specialist dan perannya
ilustrasi profesi social media specialist dan perannya nathaphat

4. Berinteraksi dengan followers di media sosial.

5. Menyusun program kerja sama dengan influencer atau datang ke event-event tertentu.

6. Memanfaatkan tools analitik untuk menganalisa performa media sosial perusahaan.

7. Membuat laporan perkembangan media sosial perusahaan secara rutin.

8. Membuat saran dan rekomendasi untuk membuat strategi social media marketing yang lebih baik.

9. Mengikuti perkembangan tren media sosial.

10. Memberikan arahan kepada tim visual sesuai dengan perencanaan yang sudah dibuat.

Itulah pengertian pekerjaan sebagai Social Media Specialist dan tanggung jawab yang dilakukan.

Apakah Kawan Puan tertarik menekuni profesi yang satu ini?

Baca Juga: 5 Profesi yang Tidak Libur Selama Lebaran, Ada Pekerjaan Apa Saja?

(*)

 

Sumber: gramedia.com
Penulis:
Editor: Maharani Kusuma Daruwati


REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?