Sayangnya, momen liburan yang seharunya berjalan menyenangkan justru berbanding terbalik.
Lima sahabat ini malah mengalami berbagai teror mistis yang mencekam.
2. Mengambil Lokasi Gunung Bromo
Kawasan dekat Gunung Bromo dipilih untuk digunakan sebagai lokasi syuting.
Dalam film, villa dengan nuansa zaman kolonial Belanda dipilih sebagai latar lokasi.
Tidak hanya mengambil latar tempatnya saja, film Kutukan Sembilan Setan juga mengangkat kepercayaan dan adat istiadat yang ada di kawasan Gunung Bromo.
3. Menampilkan Perwujudan Teman Kecil Frislly Herlind
Film Kutukan Sembilan Setan juga menampilkan sosok hantu Belanda yang bernama Maurice.
Baca Juga: Daftar Pemain Film Kutukan Sembilan Setan, Segera Tayang di Bioskop