BERITA TERPOPULER FASHION & BEAUTY: Cuci Muka Air Garam hingga Skincare Bahan dari Laut

Citra Narada Putri - Rabu, 14 Juni 2023
Mencuci muka dengan air garam.
Mencuci muka dengan air garam. (K-Angle/Getty Images)

2. Bisa Merusak Skin Barrier, Ini 5 Kesalahan Eksfoliasi yang Harus Dihindari

Untuk menjaga kulit agar tetap sehat, selain rutin memakai skincare, kamu juga harus rajin mengeksfoliasi kulit.

Eksfoliasi kulit harus dilakukan agar sel kulit mati dan kotoran yang mungkin menumpuk di kulit bisa terangkat.

Hanya saja, walaupun eksfoliasi penting, terdapat beberapa kesalahan dalam melakukannya yang harus kamu hindari.

Sebab, beberapa kebiasaan yang kamu lakukan saat eksfoliasi justru berpotensi merusak skin barrier dan bisa menyebabkan munculnya masalah kulit lainnya.

Klik tautan berikut ini untuk tahu kesalahan eksfoliasi yang harus dihindari karena bisa merusak skin barrier

3. Viral di TikTok Cuci Muka Pakai Air Garam untuk Atasi Jerawat, Benarkah Bermanfaat?

Beberapa waktu lalu sempat viral di TikTok sebuah tips kecantikan yang diklaim bisa mengatasi jerawat dan berbagai masalah kulit dengan cara yang mudah.

Adapun tips viral di TikTok tersebut adalah mencuci muka memakai air garam atau air laut.

Baca Juga: Rekomendasi Eyeliner Waterproof di Lazada, Harga Mulai Rp 16 Ribuan

Berdasarkan unggahan beberapa beauty enthusiast yang viral di TikTok menyatakan bahwa cara ini bisa membantu menghilangkan jerawat dan komedo hingga membersihkan pori-pori secara lebih mendalam.

Namun, benarkah air garam bisa membersihkan kulit wajah lebih baik dibandingkan air biasa?

Klik tautan berikut ini untuk tahu kebenaran tips cuci muka pakai air garam yang viral di TikTok. 

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!