2. 3 Cara Mengajarkan Anak tentang Tuhan saat Mereka Mulai Aktif Bertanya
Saat sudah lancar berbicara, anak-anak akan mulai banyak bertanya tentang berbagai hal, termasuk mengenai Tuhan.
Jika muncul pertanyaan tentang Tuhan, tak jarang orang tua kebingungan memberikan jawaban.
Pasalnya pertanyaan anak mengenai Tuhan selalu tiba-tiba dan terkesan "ajaib".
Semisal anak tiba-tiba bertanya, "Ibu, Tuhan sedang apa sekarang?" atau "Ibu, Tuhan tinggal di mana? Seperti apa wujudnya?".
Saat mendapati pertanyaan tersebut, sebagai orang tua mungkin kamu akan memberikan jawaban standar, seperti:
- "Tuhan sedang mengawasi manusia, termasuk kamu."
Baca Juga: 4 Tips Mengajari Anak Balita Berbagi, Salah Satunya Jangan Dipaksa