2. Pilih Sunscreen Wajah yang Tidak Piling di Bawah Makeup
Kawan Puan, harus kamu pahami bahwa mengandalkan kandungan SPF yang ada di produk makeup ternyata tidak cukup untuk melindungi kulit secara optimal.
Sunscreen tetap perlu digunakan, tapi perhatikan apakah tabir surya yang kamu pakai itu membuat makeup piling (geser) atau tidak.
Jadi pilihlan produk sunscreen yang bisa membantu makeup tidak geser ya.
3. Gunakan Suncreen di Bagian Tubuh Lainnya
Sebenarnya, semua bagian tubuh yang terkena paparan sinar UV itu harus dilindungi, termasuk lengan, kaki, dan leher.
Sayangnya, sering kali kita enggan mengaplikasikan sunscreen pada bagian tubuh karena takut lengket saat berkeringat.
Mengetahui kondisi tersebut, disarankan untuk memilih sunscreen yang teksturnya ringan dan tidak white cast, sehingga nyaman di kulit.
Baca Juga: Suka Gonta-Ganti Sunscreen? Ternyata Ini Tanggapan Dermatolog