Prosedur Gadai Laptop di Pegadaian
Ada pun prosedur menggadaikan laptop di Pegadaian antara lain sebagai berikut:
1. Setelah melengkapi dokumen di atas, datangi cabang Pegadaian terdekat beserta membawa laptop yang akan dijaminkan.
2. Mengisi form pengajuan gadai di kantor Pegadaian.
3. Menyerahkan fotokopi kartu identitas (KTP).
4. Menyerahkan barang jaminan yang sudah kamu siapkan.
5. Nilai barang jaminan ditaksir oleh petugas penaksir.
6. Konfirmasi jumlah uang yang akan kamu pinjam.
7. Menandatangani Surat Bukti Gadai (SBG).
Baca Juga: 5 Rekomendasi Aplikasi Tabungan Emas untuk Milenial, Apa Saja?