Viral di TikTok, Ini Fakta Perceraian Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja

Saras Bening Sumunar - Jumat, 7 Juli 2023
Fakta Perceraian Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja
Fakta Perceraian Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja Instagram/raihaanun

Parapuan.co - Jadi sorotan publik hingga viral di TikTok, ini fakta perceraian Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja.

Fakta perceraian Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja yang viral di TikTok ini mulai dari adanya dugaan perselingkuhan hingga hak asuh anak.

Lantas, apa fakta lain perceraian Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja yang viral di TikTok?

Sebagai informasi, aktris Raihaanun resmi bercerai dengan sutradara Teddy Soeriaatmadja pada 15 Juni 2023 lalu.

Perceriaan ini terjadi setelah Teddy melayangkan gugatan cerai pada Raihaanun.

Kabar ini pun sontak mengejutkan publik, Kawan Puan.

Sebab, Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja sudah menjalani rumah tangga selama 16 tahun.

Melansir dari Kompas.comberikut PARAPUAN merangkum sederet fakta perceraian antara aktris Raihaanun dengan sutradara Teddy Soeriaatmadja.

1. Penyebab Perceraian

Banyak yang penasaran dengan penyebab perceraian rumah tangga Raihaanun dan Teddy Soeriaatmadja.

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Lebih dari Kompetisi, Indonesia Women Half Marathon Jadi Ajang Pemberdayaan Perempuan