Tujuan Terkait

6 Tips Sukses Memanfaatkan Twitter untuk Bisnis dan Menjual Produk

Arintha Widya - Sabtu, 8 Juli 2023
tips sukses memasarkan bisnis lewat Twitter
tips sukses memasarkan bisnis lewat Twitter freepik

Lakukan riset terlebih dulu mengenai waktu-waktu terbaik untuk menge-twit dan seberapa aktif para pengguna di waktu tersebut.

Analisis dari sekitar 199 twit terakhir dan temukan waktu terbaik untuk mengunggah konten bisnismu.

Kamu butuh mencatat empat waktu terbaik dan memperbanyak unggahan promosi pada jam-jam itu.

3. Bagikan Informasi yang Berguna

Tips berikutnya, pastikan informasi yang kamu bagikan berguna bagi para pengguna.

Misalnya jika menjual produk kuliner, kamu bisa menyertakan twit tentang manfaat mengonsumsi makanan tertentu atau kandungan yang terdapat di dalamnya.

Langkah ini penting karena Twitter mampu menyebarkan pesan ke sejumlah orang dalam waktu singkat.

Bahkan dalam hitungan detik, pesan brand kamu bisa terbagi ke kelompok besar pengguna dari banyaknya retweet.

4. Maksimalkan Sumber Daya Manusia

Baca Juga: Selain Terampil dan Kompeten, Ini 4 Ciri Karyawan yang Disukai Perusahaan

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.



REKOMENDASI HARI INI

Mengapa Semut Muncul di Rumah Saat Musim Hujan? Ini Cara Mengatasinya