Memaksakan opinimu hanya membuat persahabatan berjalan buruk, terutama jika hal tersenit berkaitan dengan politik dan ideologi.
Jadi sebaiknya hindari untuk memaksakan opinimu untuk hal-hal sensitif kepada sahabat-sahabat terdekatmu.
2. Rasa Cemburu pada Sahabat
Cemburu adalah emosi alami, tetapi jika dibiarkan tidak terkendali juga dapat merusak persahabatanmu.
Terlalu cemburu terhadap kesuksesan atau kebahagiaan temanmu dapat menciptakan rasa ketidakseimbangan dan iri dengki yang tidak sehat.
Menghargai pencapaian dan kebahagiaan temanmu adalah kunci untuk menjaga persahabatan yang langgeng.
3. Bersikap Egois
Sikap egois yang berlebihan juga dapat menyebabkan persahabatanmu merenggang.
Baca Juga: 4 Alasan Kenapa Kamu Butuh Bantuan Sahabat Untuk Dapat Match di Tinder