Virtual Job Fair Ini Sediakan 1000 Lebih Lowongan Kerja, Simak Cara Ikutnya

Arintha Widya - Rabu, 12 Juli 2023
Ilustrasi lowongan kerja di job fair virtual
Ilustrasi lowongan kerja di job fair virtual Computer vector created by stories

Tata Cara Pendaftaran

Untuk mengikuti Virtual Job Fair 2023 dari Ekrutes bagi para pencari lowongan kerja, berikut cara pendaftarannya:

- Pastikan kamu telah membuat akun di Ekrutes.id.

- Lengkapi profil di akunmu karena ini digunakan sebagai digital CV yang akan digunakan oleh perusahaan melihat kandidat.

- Kamu wajib mengerjakan lima basic test atau psikotes (tes IQ, tes kepribadian, tes gaya kerja, tes kepuasaan hidup, dan tes kepercayaan diri).

- Bergabunglah di grup Telegram atau WhatsApp (peserta bebas memilih), setelah berhasil melakukan pendaftaran.

Kamu dapat mengakses link grup Telegram dengan klik "Ambil Tiket" atau klik "Join Group WhatsApp".

Selanjutnya, kamu akan mendapatkan private link YouTube Virtual Job Fair 2023 yang dikirimkan melalui grup Telegram atau WhatsApp.

Mengikuti bursa kerja online ini akan memberikanmu sejumlah keuntungan, lho. Apa saja?

Baca Juga: Jadwal Job Fair Jakarta Juli 2023, Puluhan Perusahaan Buka Lowongan Kerja



REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja