Deskripsi Pekerjaan:
- Membuat rancangan desain gambar sesuai brief yang ditulis Copywriter menggunakan Canva atau aplikasi sejenis.
- Mengedit video sesuai kebutuhan konten yang telah dibuat di-brief maupun edit video production.
- Pelamar lowongan kerja ini harus mampu menggunakan aplikasi CapCut (diutamakan) atau aplikasi sejenis lainnya.
- Mengisi suara (Voice Over) untuk kebutuhan konten.
- Menjadi talent untuk shooting content production.
2. Copywriter Internship
Kualifikasi Umum Calon Pekerja Magang:
- S1 Desain Grafis, Desain Komunikasi Visual, atau Ilmu Komunikasi.
Baca Juga: Serba-serbi Profesi Copywriter seperti di Drakor Agency Lee Bo Young