Atasi Masalah Keuangan UMKM, Yuk Ketahui Serba-Serbi KUR di Pegadaian

Arintha Widya - Kamis, 20 Juli 2023
ilustrasi KUR di Pegadaian
ilustrasi KUR di Pegadaian Pegadaian

Syarat Mengajukan Pinjaman

Ada pun syarat mengajukan KUR di Pegadaian tidaklah sulit, antara lain:

1. Memiliki usaha kecil atau UMKM yang sudah berjalan minimal satu tahun.

2. Memiliki agunan sesuai ketentuan, yaitu mobil maksimal 25 tahun kepemilikan atau motor dengan maksimal kepemilikan selama 15 tahun terakhir.

Keunggulan Pinjaman Usaha di Pegadaian

1. Prosedur pengajuan kredit sangat cepat dan mudah karena agunan cukup menyerahkan BPKB kendaraan bermotor.

2. Pinjaman mulai dari Rp1.000.000.

3. Pelunasan bisa dilakukan sewaktu-waktu dengan pemberian diskon untuk sewa modal.

3. Sewa modal (bunga pinjaman) relatif murah dengan angsuran tetap per bulan.

Baca Juga: 3 Waktu Terbaik untuk Pelaku UMKM Mengajukan Pinjaman Modal Usaha



REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru