BERITA TERPOPULER LOVE & LIFE: Apa Itu Spotlight Effect hingga Tips Membersihkan Rumah Sepulang Liburan

Maharani Kusuma Daruwati - Kamis, 20 Juli 2023
Trik membersihkan rumahs setelah liburan
Trik membersihkan rumahs setelah liburan Farknot_Architect

Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Love & Life hari ini, Kamis (20/7/2023).

Mulai dari mengenal apa itu spotlight effect.

Hingga tips membersihkan rumah sepulang liburan.

1. Merasa Jadi Pusat Perhatian? Kenali Apa Itu Spotlight Effect dan Mengapa Bisa Terjadi

Kawan Puan sering merasa diperhatikan orang saat berada di tempat umum?

Jika iya, itu bukan karena kamu kepedean tapi mungkin ada penyebab lainnya.

Hal tersebut bisa jadi disebabkan oleh spotlight effect di mana semua mata tertuju padamu. Apa itu spotlight effect?

Simak pengertiannya dan mengapa spotlight effect bisa terjadi.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Cara Mengatasi Spotlight Effect, Ketika Kita Merasa Jadi Pusat Perhatian

2. Bisa Jadi Pilihan, Ini 5 Ide Kreatif untuk Merayakan Ulang Tahun Anak

Merayakan ulang tahun anak adalah momen yang penuh kegembiraan bagi orang tua.

Bagaimana tidak, momen ini tidak hanya menjadi perayaan tahun baru bagi sang anak, tetapi juga menjadi momen berharga dalam membangun kenangan indah bersama keluarga dan teman-teman.

Nah, bicara tentang ulang tahun anak berikut ini ada beberapa ide merayakan ulang tahun anak.

Berikut ide merayakan ulang tahun anak yang bisa kamu jadikan pilihan.

Coba dengan Kegiatan Kreatif

Kamu bisa mengundang teman-teman anak untuk melakukan pesta yang dapat melatih kreativitas mereka.

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: Bagaimana Cara Mengatur Ruang Bermain Anak? Psikolog Beri Tipsnya

3. Bisa Segera Rehat, Ini 6 Tips Membersihkan Rumah Sepulang Liburan

Kawan Puan tentu tidak mau melihat rumah berantakan dan kotor sepulang liburan.

Apa lagi, sepulang berlibur kamu juga butuh istirahat sebelum kembali menjalankan aktivitas semisal bekerja.

Agar tidak harus membereskan seisi rumah sepulang liburan, berikut ini tips membersikannya!

Atur Rencana Sebelum Pergi

Sebelum pergi berlibur, kamu harus sudah punya rencana pembersihan rumah sepulang liburan.

Ini untuk berjaga-jaga agar hanya sedikit yang perlu dibereskan usai pulang berlibur.

Mulailah membersihkan sehari sebelum berangkat liburan, seperti mencuci baju/piring kotor, membuang sampah, dan mengepak barang-barang.

Bersihkan Kulkas

Baca selengkapnya di sini >>>

Baca Juga: 5 Tips Merapikan Rumah yang Kerap Berantakan karena Ada Anak Balita

(*)



REKOMENDASI HARI INI

6 Bahan Alami untuk Membantu Mengatasi Masalah Biang Keringat