6 Kebiasaan Hidup Minimalis yang Bisa Menambah Cuan dan Tabungan

Arintha Widya - Jumat, 28 Juli 2023
ilustrasi kebiasaan hidup minimalis untuk menambah tabungan
ilustrasi kebiasaan hidup minimalis untuk menambah tabungan Prostock-Studio

Semisal ponselmu rusak, perbaiki dulu ke service center atau teknisi yang punya keahlian memperbaiki barang elektronik.

Jangan buru-buru membeli produk baru karena akan menggagalkan rencanamu menerapkan gaya hidup minimalis.

5. Riset sebelum Beli Barang

Ingatlah untuk selalu melakukan riset sebelum membeli barang, terutama alat elektronik.

Usahakan kamu membaca ulasan dan detail produknya, dan membeli sekali untuk digunakan dalam waktu lama agar lebih efisien.

6. Hindari Godaan Berbelanja

Pemicu pengeluaran membengkak biasanya adalah karena tidak tahan dengan godaan berbelanja.

Hal ini disebabkan lantaran kamu terlalu sering membuka media sosial dan e-commerce.

Untuk menghindari godaan belanja, kurangi membuka e-commerce dan ganti kebiasaan melihat media sosial dengan membaca buku atau menonton televisi.

Itulah beberapa kebiasaan hidup minimalis yang akan membantumu berhemat dan menambah cuan.

Semoga berguna dan menambah wawasan ya, Kawan Puan.

Baca Juga: Ini Cara Belanja Kebutuhan Harian agar Lebih Untung dan Hemat Waktu

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Citra Narada Putri


REKOMENDASI HARI INI

Borong Perlengkapan Ibu dan Bayi di Waktunya IMBEX Berd15kon!