Rekomendasi Skincare asal Jepang yang Ampuh Atasi Penuaan pada Kulit

Anna Maria Anggita - Senin, 7 Agustus 2023
Rekomendasi krim wajah anti aging dari  brand asal Jepang
Rekomendasi krim wajah anti aging dari brand asal Jepang Beauty Agent Studio

Terdapat pula kandungan ekstrak peony yang mampu menjaga elastisitas kulit, mengurangi kekasaran, dan mengencangkan kulit.

Mengandung banyak nutrisi baik bagi kulit, Skinpower Advanced Cream yang didukung oleh pitera pun mampu bekerja untuk membuat kulit awet muda.

Skinpower Advanced Cream mampu menstimulasi regenerasi kulit baru dan mengurangi tanda penuaan kulit.

Adapun klaim dari SK-II ialah setelah satu hari pemakaian, kulit pun akan terasa lebih kencang hingga 60 persen.

Berikutnya setelah dua minggu pemakaian, kulit pun lebih terasa kenyal hingga 70 persen.

Tak hanya itu saja, 75 persen kerutan di wajah pun bisa dikurangi dan pastinya membuat penampilanmu jadi awet muda.

Kawan Puan bisa mendapatkan SK-II Skinpower Advanced Cream di seluruh konter SK-II seluruh negara, termasuk Indonesia sejak 1 Agustus 2023.

Jika tertarik membeli secara online, bisa juga di sephora.co.id seharga Rp1.930.000 ribu.

Baca Juga: Mengandung Retinol, Ini Rekomendasi Moisturizer yang Jadi Skincare Viral di TikTok

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Tips Switch Career buat Perempuan: 2 Langkah Memulai Jalur Karier Baru