Seru dan Mendidik, Ini 5 Ide Lomba 17 Agustus untuk Anak-Anak

Anna Maria Anggita - Rabu, 9 Agustus 2023
Ide lomba 17 agustus untuk anak
Ide lomba 17 agustus untuk anak aimy27feb

Tentunya Kawan Puan bisa mengadakan lomba menulis cepat dengan tema kemerdekaan.

Salah satu contoh lomba menulis cepat yakni menuliskan lirik lagi kebangsaan.

Selain lomba menulis, Kawan Puan juga bisa mengadakan lomba membaca cepat, misalnya beri anak koran atau majalah.

Nantinya yang menyelesaikan bacaan paling cepatlah yang jadi pemenang.

3. Lomba Estafet Kata

Berikutnya ada lomba estafet kata yang pastinya seru dan bisa menambah kosa kata anak.

Saat lomba berlangsung, anak yang paling depan akan menerima kata dari panitia dan dilanjutkan secara berurutan.

Variasi lombanya yakni membuat anak berbisik-bisik atau pun teriak-teriak dengan menutup telinga memakai headset.

Baca Juga: Sampai Dijadikan Lomba di Solo, Ini 3 Manfaat Melamun untuk Kesehatan



REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Luncurkan Kampanye 16 Hari Anti Kekerasan Terhadap Perempuan 2024