Baca Juga: Lagu Jang Ganggu Milik Shine of Black Viral di TikTok, Ini Maknanya
Tak jarang, kondisi ini membuat seseorang merasa lelah dan hampir menyerah dalam menjalani kehidupan.
Di sisi lain mereka butuh tempat untuk bersandar dan bercerita.
Hal ini juga tercermin di bagian awal lagu "Jiwa Yang Bersedih"
Kemarilah
Singgah dulu sebentar
Perjalananmu jauh
Tak ada tempat berteduh
Tak sampai di situ, bagian reff lagu ini seakan memberikan semangat untuk kembali bangkit dalam menjalani kehidupan.
Sampaikan pada jiwa yang bersedih
Begitu dingin dunia yang kau huni
Jika tak ada tempatmu kembali
Bawa lukamu biar aku obati
Kawan Puan, itu tadi makna lagu "Jiwa Yang Bersedih" milik Ghea Indrawari.
Kamu bisa mendengarkan lagu ini di berbagai platform streaming digital atau YouTube.
Baca Juga: Lagu Tak Dianggap Milik Lyodra Trending di YouTube, Ternyata Ini Maknanya
(*)