Tips Membuat Mustard, Cocolan Tiffany Plate yang Viral di TikTok

Anna Maria Anggita - Selasa, 22 Agustus 2023
Tips membuat mustard untuk cocolan Tiffany Plate yang viral di TikTok
Tips membuat mustard untuk cocolan Tiffany Plate yang viral di TikTok HandmadePictures

Campurkan semua bahan lalu masak dengan menggunakan api kecil hingga sedang.

Masak selama 35 menit dengan cara aduk terus menerus sampai adonan mengental jadi pasta.

3. Tambahkan Cuka

Langkah berikutnya yakni tambahkan cuka ke dalam adonan pasta tadi.

Kemudian lanjutkan memasak pasta sampai konsistensinya mengental.

Pastikan Kawan Puan mengaduk cuka secara teratur selama 10 menit, ya.

Jika sudah mengental, dinginkan mustard di suhu ruang.

Apabila sudah mendingin, kamu bisa menyimpan mustard dalam wadah atau botol kedap udara di lemari es hingga tiga bulan.

Itu dia tips membuat mustard untuk cocolan tiffany plateYuk, dicoba!

Baca Juga: 5 Tips Membuat Goguma Ppang, Roti Ubi Manis ala Korea Viral di TikTok

(*)

Sumber: Real Simple
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

4 Momen Memukau di Konser Isyana, Dari Duet hingga Kehangatan Keluarga