Tujuan Terkait
Tujuan Lestari terkait

Monash University Indonesia Tawarkan Beasiswa S3, Ini Cara Daftarnya!

Arintha Widya - Kamis, 24 Agustus 2023
Cara daftar beasiswa S3 Monash University Indonesia
Cara daftar beasiswa S3 Monash University Indonesia Press Release

Parapuan.co - Kawan Puan mencari beasiswa untuk melanjutkan kuliah pascasarjana? Tawaran dari Monash University, Indonesia mungkin akan cocok untukmu.

Sekadar informasi, Monash University adalah sebuah perguruan tinggi di Melbourne, Australia.

Monash University memiliki kampus di Indonesia yang terletak di Tangerang, Banten.

Belum lama ini, Monash University, Indonesia mengumumkan peluncuran Indonesia Inspire Doctoral Scholarship Program (IIDSP).

Program beasiswa ini menawarkan kesempatan luar biasa bagi calon mahasiswa S3.

Mahasiswa S3 bisa memulai studi Doktor di salah satu institusi pendidikan tinggi terkemuka dunia asal Australia di Indonesia ini.

Program ini ditujukan kepada para individu berbakat dari berbagai disiplin ilmu.

Calon mahasiswa S3 bisa melakukan pendaftaran pada putaran beasiswa tahun ajaran September 2023.

Adapun tujuan utama IIDSP ini adalah untuk menangkap aspirasi penelitian calon mahasiswa S3.

Baca Juga: Catat, 4 Skema Beasiswa Reguler LPDP 2023 Jenjang Magister dan Doktor

Sumber: Press Release
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.



REKOMENDASI HARI INI

Termasuk Pelecehan Seksual Verbal, Ini Ancaman Pidana bagi Pelaku Catcalling