4 Cara Menjalankan Ide Usaha Mainan Anak, Salah Satunya Tentukan Jenis Mainan

Arintha Widya - Selasa, 5 September 2023
4 Cara Menjalankan Ide Usaha Mainan Anak
4 Cara Menjalankan Ide Usaha Mainan Anak Freepik

Semisal belum memiliki dana untuk menyewa tempat usaha, kamu bisa memanfaatkan sepeda motor atau gerobak untuk menjual mainan keliling.

2. Tentukan Jenis Mainan yang Akan Kamu Jual

Untuk menjalankan ide usaha mainan anak, kamu perlu menentukan jenis mainan seperti apa yang akan dijual.

Mulai langkah ini dengan menentukan target pasar, seperti untuk anak usia berapa mainan-mainan tersebut ditujukan.

Cara ini akan membantu agar bisnismu lebih fokus dan memudahkan konsumen yang mencari mainan anak untuk putra putri mereka.

Beberapa jenis mainan anak sesuai usianya, misalnya bola dan balok susun untuk anak 2 tahun ke atas, lego dan puzzle untuk anak 3 tahun ke atas, dll.

Bila ingin menjual mainan untuk anak balita 1-5 tahun, kamu bisa menyediakan produk-produk tersebut di atas sekaligus.

3. Cari Pemasok Produk Mainan

Agar lancar dalam menjalankan peluang bisnis mainan anak, kamu perlu mencari pemasok produk.

Baca Juga: Rekomendasi Mainan Boneka Barbie di Blibli, Dapat Merchandise Eksklusif

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

960 Ribu Pelajar-Mahasiswa Terlibat Judi Online, Ini Tips Cegah Judol pada Remaja