Pertimbangkan 3 Hal Ini sebelum Membeli Jam Tangan, Apa Saja?

Kinanti Nuke Mahardini - Selasa, 12 September 2023
Ilustrasi jam tangan mewah,
Ilustrasi jam tangan mewah, (Vitali Laurentsik/iStockphoto)

Dalam hal ini, kamu bisa bermain warna maupun strap jam tangan milikmu. 

Bagi kamu pemilik kepribadian ceria dan periang, warna pastel bisa jadi salah satu pilihan.

Sedangkan untukmu yang aktif dan dinamis, jam tangan berwarna hitam bisa kamu beli. 

Warna netral seperti beige dan silver sangat cocok untuk setiap kepribadian, bahkan warna kulit. 

Terkait warna jam tangan yang sesuai dengan kepribadian, The Watch Co. hadirkan jam tangan Breda.

Sebagai informasi, ada tiga jenis jam tangan Breda dari The Watch Co. ini. 

Ada Breda plus dengan casing berbahan baja tahan karat yang dilapisi emas, perak, maupun hitam, untuk memberikan kesan retro. 

Breda Jane yang berbentuk oval dengan dial mewah yang memberikan kesan elegan sekaligus tangguh. 

Tak ketinggalan ada Breda Groove dengan dial jam tangan yang menyembul di antaranya untuk kesan minimalis. Jangan sampai ketinggalan!

Baca Juga: 5 Tips Membedakan Mutiara Asli dan Palsu, Coba Gosok di Gigi

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?