Tujuan Terkait
Tujuan Lestari terkait

Tak Punya Prestasi, Lakukan 5 Cara Ini Jika Ingin Dapat Beasiswa

Arintha Widya - Jumat, 15 September 2023
Cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan beasiswa jika tak punya prestasi
Cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan beasiswa jika tak punya prestasi Freepik

4. Menulis Esai yang Berkualitas

Salah satu cara lain mendapatkan beasiswa tanpa prestasi yakni dengan menulis esai atau tulisan yang berkualitas.

Selain persyaratan dokumen, penyedia beasiswa kerap meminta calon penerima beasiswa untuk mengumpulkan esai.

Esai bisa jadi kesempatan bagimu untuk memperlihatkan kepribadianmu, sehingga perlu ditulis secara jujur.

Hasil tulisan kamu harus mampu meyakinkan penyedia beasiswa bahwa kamulah kandidat yang pantas untuk mendapatkannya.

5. Perbarui Curriculum Vitae (CV) dan Ikuti Kursus atau Pelatihan

Pastikan untuk memperbarui dan menyusun CV-mu dengan rapi, termasuk mencantumkan pengalaman magang atau kerja.

Bila belum punya pengalaman, kamu bisa mengatasinya dengan mengikuti pelatihan untuk menambah keterampilanmu.

Memiliki keterampilan tambahan dapat menjadi nilai tambah yang akan memperbesar peluangmu mendapatkan beasiswa.

Bagaimana? Kawan Puan siap melakukan cara-cara di atas untuk mendapatkan beasiswa meski tidak berprestasi?

Baca Juga: Mau Kursus Gratis ke Luar Negeri? Simak Pilihan Program Beasiswa Berikut

(*)

Sumber: Kompas.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania

Artikel ini merupakan bagian dari Lestari, program KG Media yang merupakan suatu rencana aksi global, bertujuan untuk menghapus kemiskinan, mengurangi kesenjangan dan melindungi lingkungan.



REKOMENDASI HARI INI

Tak Punya Prestasi, Lakukan 5 Cara Ini Jika Ingin Dapat Beasiswa