Agribisnis hingga Agronomi, Ini Berbagai Jurusan di Bidang Ilmu Pertanian

Arintha Widya - Minggu, 24 September 2023
Ilustrasi jurusan kuliah bidang ilmu pertanian
Ilustrasi jurusan kuliah bidang ilmu pertanian baona

Mahasiswa akan belajar tentang pemeliharaan dan pengelolaan tanah, serta pengaruhnya terhadap produksi tanaman.

3. Agronomi

Jurusan Agronomi berkaitan dengan ilmu pengetahuan dan teknik pertanian.

Termasuk di antaranya budidaya tanaman, pengelolaan lahan, pemilihan varietas tanaman yang tepat, dan pengendalian hama dan penyakit tanaman.

4. Hortikultura

Hortikultura ialah bidang pertanian yang mempelajari produksi dan pengelolaan tanaman hortikultura seperti buah-buahan, sayuran, bunga, dan tanaman hias.

Ini melibatkan teknik budidaya, pemuliaan tanaman, dan penggunaan teknologi pertanian canggih.

5. Agroekologi

Agroekologi adalah studi tentang interaksi antara agrikultur dan ekosistem alami.

Baca Juga: 10 Jurusan Kuliah yang Berpeluang Besar Lolos Lowongan Kerja CPNS 2023

Sumber: Gramedia.com
Penulis:
Editor: Rizka Rachmania


REKOMENDASI HARI INI

Peran Perempuan Minim, DPR Refleksi Pemilihan Pimpinan dan Dewan Pengawas KPK 2024-2029