Rekomendasi Clay Mask Viral di TikTok, Mampu Atasi Berbagai Masalah Kulit

Anna Maria Anggita - Selasa, 26 September 2023
Rekomendasi clay mask viral di TikTok
Rekomendasi clay mask viral di TikTok Shopee

Parapuan.co Claymask jadi salah satu skincare yang viral di TikTok dan dicari oleh banyak orang.

Sebab ada berbagai clay mask viral di TikTok yang mampu mengatasi berbagai masalah kulit mulai dari menenangkan jerawat, mengangkat sel kulit mati, hingga menghaluskan kulit.

Berikut ini lima rekomendasi clay mask viral di TikTok yang bisa dibeli di Shopee mulai Rp30 ribuan:

1. The Originote Mugwort B3 Clay Stick Mask

The Originote Mugwort B3 Clay Stick Mask
The Originote Mugwort B3 Clay Stick Mask Shopee- The Originote
The Originote Mugwort B3 Clay Stick Mask ini merupakan clay mask yang sangat praktis saat diaplikasikan karena tinggal dioleskan saja.

Clay mask berbentuk stik ini mengandung mugwort, niacinamide, dan salicylic acid yang membantu menenangkan jerawat, mengurangi minyak berlebih, dan mengekfoliasi wajah.

Selain itu clay mask ini juga membantu membersihkan dan membuat kulit terasa kencang serta halus.

Kawan Puan bisa membeli The Originote Mugwort B3 Clay Stick Mask dengan harga diskon sebesar Rp38 ribu, melalui tautan berikut ini.

Baca Juga: Beauty Brand Viral di TikTok Ini Hadirkan Serum Foundation Tahan Lama

Jangan lewatkan kesempatan mendapatkan cashback 10% dengan menggunakan kode voucher Shopee SHP09PGWE, yang berlaku hingga 11 Oktober 2023.

2. Azarine Purifying Deep Cleansing Clay Mask

AZARINE - Purifying Deep Cleansing Clay Mask
AZARINE - Purifying Deep Cleansing Clay Mask Shopee- Azarine

Azarine Purifying Deep Cleansing Clay Mask merupakan clay mask yang diformulasikan dengan ekstrak green tea Jepang dan encapsulates charcoal bamboo.

Berbagai kandungan tersebut mampu membersihkan kulit dari kotoran dan mengontrol minyak atau sebum.

Tak hanya itu saja, ada pula kandungan ceramide untuk merawat kulit agar tetap halis dan menguatkan garis pertahanan kulit.

Kawan Puan bisa membeli Azarine Purifying Deep Cleansing Clay Mask seharga Rp65.000 melalui tautan berikut ini.

Baca Juga: Keuntungan dan Rekomendasi Powder Sunscreen Lokal yang Viral di TikTok

3. Skintific Alaska Volcano Clay Mask 

SKINTIFIC Alaska Volcano Clay Mask Masker
SKINTIFIC Alaska Volcano Clay Mask Masker Shopee-Skintific

Skintific Alaska Volcano Clay Mask mengandung partikel halus dari Alaska volcano clay yang dapat mengekfoliasi dan mendetoks kulit wajah.

Ada pula kandungan glycolic acid dan probiotics untuk menjaga skin barrier serta meregenerasi kulit.

Kawan Puan bisa membeli Skintific Alaska Volcano Clay Mask seharga Rp78 ribu melalui tautan berikut ini.

4. Npure Chocomint Clay Mask

Npure Chocomint Clay Mask
Npure Chocomint Clay Mask Shopee/ Npure Official shop

Npure Chocomint Clay Mask  merupakan clay mask yang dilengkapi dengan taburan cokelat dan aroma peppermint yang menyegarkan.

Clay mask ini mengandung bahan aktif di antaranya ada centella asiatica extract, niacinamide, sodium hyaluronate, bentonite dan kaolin.

Baca Juga: Atasi Mata Panda hingga Bengkak, Ini Rekomendasi Eye Mask Wajib Coba

Berbagai kandungan tersebut membantu membersihkan pori-pori, mengurangi whitehead, mencerahkan, dan membuat kulit menjadi sangat halus hingga memudarkan noda hitam bekas jerawat.

Kawan Puan bisa membeli Npure Chocomint Clay Mask seharga Rp Rp113 ribu melalui tautan berikut ini.

5. Hale Let’s Clay! Licorice, Green Tea, & Charcoal Clay Mask

Hale Let’s Clay! Licorice, Green Tea, & Charcoal Clay Mask
Hale Let’s Clay! Licorice, Green Tea, & Charcoal Clay Mask Shopee

Hale Let’s Clay! Licorice, Green Tea, & Charcoal Clay Mask ini jadi clay mask yang membantu mengangkat sel kulit mati dan membersihkan kulit dari kotoran-kotoran.

Tak hanya itu saja, clay mask ini juga menghaluskan, melembapkan serta melembutkan kulit.

Hale Let’s Clay! Licorice, Green Tea, & Charcoal Clay Mask bisa Kawan Puan beli seharga Rp79 ribu dengan klik tautan berikut ini.

Itu dia lima rekomendasi clay mask yang mampu mengatasi berbagai masalah kulit, Kawan Puan pilih yang mana?

Baca Juga: Skincare Viral di TikTok: 5 Pilihan Exfoliating Pad untuk Kulit Bruntusan

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya