Parapuan.co - Kawan Puan, berikut ini beberapa berita terpopuler dari kanal Love & Life hari ini, Senin (2/10/2023).
Mulai dari tips membersihkan karpet tanpa perlu banyak air.
Hingga rahasia kamar mandi bersih dan terhindar dari kerak.
1. Viral di TikTok, Ini 4 Tips Bersihkan Karpet Tanpa Perlu Pakai Banyak Air
Video membersihkan karpet yang sangat kotor jadi salah satu tontonan yang viral di TikTok.
Misalnya saja berdasarkan video viral di TikTok dari akun @4u.carpet.
Berdasarkan video viral di TikTok tersebut, terlihat karpet yang sangat kotor hingga menghitam dan saat dicuci menghabiskan banyak air.
Sebenarnya Kawan Puan bisa membersihkan karpet sendiri di rumah tanpa harus menghabiskan banyak air.
Baca Juga: 6 Cara Menjaga Rumah Tetap Hangat saat Cuaca Dingin, Apa Saja?
2. Tak Hanya Tempat Sampah, Ini 4 Sumber Bau di Rumah yang Harus Diatasi
Kawan Puan, bau dan aroma tidak sedap di dalam rumah tak cuma berasal dari tempat sampah.
Jadi kalau sampah di tempat sampahmu sudah dikosongkan dan masih ada bau, teliti juga tempat atau sumber bau lainnya.
Apa saja sih sumber bau di rumah yang harus segera diatasi, baik kamu bersihkan atau singkirkan? Simak informasi mengenai empat sumber bau di rumah seperti melansir Real Simple berikut ini!
Tempat Sampah
Sampah memang berbau. Tumpahan atau serpihan kecil sisa makanan yang ada di dalamnya akan membusuk dengan cepat.
Meski sampah sudah dibuang, terkadang aroma tak sedapnya masih tersisa di keranjang sampah.
Baca Juga: 6 Cara agar Area Pintu Masuk Rumah Selalu Berbau Harum, Kuncinya di Ventilasi
3. Rahasia Kamar Mandi Bersih dan Terhindar dari Kerak, Ini Tipsnya
awan Puan, kapan terakhir kali kamu membersihkan kamar mandi?
Kamar mandi menjadi salah satu area yang perlu dibersihkan secara rutin.
Paling tidak, membersihkan kamar mandi dilakukan setiap satu minggu sekali.
Jika dibiarkan, kamar mandi akan kotor, berkerak, hingga mengeluarkan bau tak sedap.
Membersihkan kamar mandi juga tidak bisa dilakukan dengan sembarangan, lho.
Berikut tips membersihkan kamar mandi agar bersih dan kinclong sebagaimana dilansir dari Kompas.com.
Siapkan Peralatan dan Bahan
Sebelum memulai proses pembersihan, pastikan kamu sudah menyiapkan peralatan dan bahan yang diperlukan.
Baca Juga: Rahasia agar Kamar Mandi Tetap Bersih dan Wangi, Perhatikan 5 Hal Ini
(*)