Atur Keuangan Jelang Melahirkan, Perhatikan 5 Pos Finansial Ini

Arintha Widya - Kamis, 12 Oktober 2023
Atur Keuangan Jelang Melahirkan, Ini 5 Pos Finansial yang Perlu Diperhatikan
Atur Keuangan Jelang Melahirkan, Ini 5 Pos Finansial yang Perlu Diperhatikan Freepik

Dengan merencanakan biaya persalinan di awal, akan lebih mudah bagi pasangan membuat pos-pos pengeluaran untuk pemeriksaan kehamilan hingga melahirkan.

5. Menyiapkan Biaya Pasca Melahirkan

Biaya pasca melahirkan juga penting untuk disiapkan, baik untuk ibu maupun bayi.

Ibu membutuhkan perawatan selama masa nifas, sedangkan bayi juga butuh biaya untuk vaksin, imunisasi, dan sebagainya.

Selain itu, boleh jadi ibu dan bayi juga memerlukan perawatan khusus lain setelah persalinan.

Semua biaya tidak terduga pasca persalinan hendaknya juga dipikirkan matang-matang oleh pasangan menikah.

Kiranya, itulah beberapa trik pengaturan keuangan jelang melahirkan yang perlu kamu tahu.

Semoga informasi di atas bermanfaat, ya.

Baca Juga: Masih Sering Diabaikan, Begini Cara Kelola Gaji untuk Hindari Krisis Akhir Bulan

(*)



REKOMENDASI HARI INI

Komnas Perempuan Buka Lowongan Kerja Staf Unit Pengaduan, Ini Syaratnya