Ide Usaha Sampingan Buat Penggemar Kpop yang Auto Cuan, Apa Saja?

Arintha Widya - Jumat, 13 Oktober 2023
Kolaborasi idol Kpop di SMTOWN LIVE 2022: Ilustrasi ide usaha sampingan penggemar Kpop
Kolaborasi idol Kpop di SMTOWN LIVE 2022: Ilustrasi ide usaha sampingan penggemar Kpop YouTube SM Entertainment

4. Penyedia Album dan Tiket Konser

Sebagai penggemar Kpop, kamu tentu kerap membeli album dari grup idola favoritmu.

Nah, kamu juga bisa memfasilitasi sesama penggemar yang lain untuk mendapatkan album tersebut.

Kamu dapat memesan album secara kolektif dan membebankan biaya ongkos kirim kepada pemesan.

Mereka mungkin akan senang karena lebih mudah mendapatkan album Kpop dari sesama penggemar alih-alih membeli sendiri secara langsung lewat provider resmi di Korea.

5. Kursus Bahasa Korea

Ide usaha sampingan berikutnya, yakni memberikan kursus online bahasa Korea.

Namun, tentu saja kamu harus punya keterampilan yang mumpuni supaya penggemar Kpop yang lain percaya pada kemampuanmu.

Itulah beberapa ide bisnis untuk penggemar Kpop yang layak untuk kamu coba. Semoga bermanfaat!

Baca Juga: Suci Anggunisa Bagikan Tips Menjadi Penerjemah Bahasa Korea

(*)

Sumber: Cashlez
Penulis:
Editor: Linda Fitria


REKOMENDASI HARI INI

Representasi Karakter Perempuan dalam Game, Inklusivitas atau Eksploitasi?